Sabtu, 03 Oktober 2015

Cara Mempercepat Loading Mozilla Firefox

4 komentar
Cara Mempercepat Loading Mozilla Firefox

Kebanyakan para peselancar di dunia maya kalo tidak menggunakan browser Google Chrome ya Mozilla Firefox. Dan hal-hal yang bikin males saat berselancar di dunia maya adalah soal loading browser yang lemot. Apakah sobat pengguna Mozilla Firefox yang lemot loadingnya? Kalo iya, maka sobat beruntung karena kali ini Oplosanblog akan coba share tips dan trik bagaimana cara optimasi untuk mempercepat loading pada browser.

Tips dan triknya mudah sekali, tidak ada 15 menit sudah bisa dilihat hasilnya. Oke langsung saja ya, ikutin langkah-langkah berikut 
1. Buka terlebih dahulu browser Firefox sobat
2. Kemudian ketikkan about:config di address bar, klik enter, apabila muncul tulisan “Saya berjanji akan berhati-hati” atau “I’ll be careful, I promise!”, klik di tombol yang ada tulisannya tadi.


3. Search key code pada kotak pencarian seperti gambar di bawah ini


4. Berikut key code yang perlu sobat rubah supaya loading mozilla firefoxnya tidak lemot :
  • network.http.pipelining ubah false menjadi true
  • network.http.proxy.pipelining ubah false menjadi true
  • network.dns.disableIPv6 ubah false menjadi true
  • network.http.max-connections ubah nilai nya jadi ‘64’
  • network.http.max-connections-per-server ubah nilai nya jadi ‘21’
  • network.http.max-persistent-connections-per-server ubah nilai nya jadi ‘8’
  • network.http.pipelining.maxrequests ubah nilai nya jadi ‘100’
 5. Selain key code di atas yang dirubah, sobat juga perlu menambahkan key code berikut ini, dengan klik kanan pada area kosong :
  • Klik kanan - Pilih new - integer - Ketik "content.max.tokenizing.time" - Masukan dengan nilai "1000000"
  • Klik kanan - Pilih new - integer - Ketik "content.notify.interval" - Masukan dengan nilai "500000"
  • Klik kanan - Pilih new - integer - Ketik "content.notify.backoffcount" - Masukan dengan nilai "5"
  • Klik kanan - Pilih new - integer - Ketik "content.switch.threshold" - Masukan dengan nilai "500000"
  • Klik kanan - Pilih new -integer - Ketik "nglayout.initialpaint.delay" – Masukan dengan nilai "0"
  • Klik kanan - Pilih new - boolean - Ketik "content.interrupt.parsing" - Pilih "true" - Klik Oke
  • Klik kanan - Pilih new - boolean - Ketik "content.notify.ontimer" - Pilih "true" - Klik Oke
6. Terakhir restart browser sobat.
Demikian tips dan trik cara mempercepat loading mozilla firefox, semoga bisa bermanfaat. Apabila ada tips dan trik lainnya bisa sobat share di komentar di bawah.

Diposting Oleh : Boeztanoel ~ Blogging, Trik, Tips, Free Software

Sobat sedang membaca artikel tentang Cara Mempercepat Loading Mozilla Firefox. Oleh Admin, Sobat diperbolehkan mengcopy paste atau menyebar-luaskan artikel ini, namun jangan lupa untuk meletakkan link dibawah ini sebagai sumbernya.

:: Oplosanblog ! ::

Artikel Terkait



Get this widget [ Here ]

4 Responses so far

  1. Sulit sekali mau coba praktekkan tutorialnya, sobat.

  2. Unknown says:

    Listen...

    What I'm going to tell you may sound a little creepy, and maybe even kind of "supernatural"

    WHAT if you could just push "PLAY" to listen to a short, "musical tone"...

    And suddenly attract MORE MONEY into your life??

    And I'm talking about hundreds... even thousands of dollars!!!

    Sounds way too EASY?? Think something like this is not for real???

    Well then, Let me tell you the news...

    Usually the largest miracles life has to offer are the SIMPLEST!!!

    In fact, I will PROVE it to you by letting you listen to a REAL "magical money-magnet tone" I've synthesized...

    You just press "PLAY" and watch how money starts piling up around you... starting almost INSTANTLY...

    GO here to PLAY the magical "Miracle Money Tone" - it's my gift to you!!!

  3. That is a very good tip especially to those new to the blogosphere.
    Short but very accurate info… Appreciate your sharing this one. A must read post.

    My web site - 풀싸롱

  4. bamgosoo says:


    What is a blogging site where people give a lot of quick feedback?

    My site : 부산달리기
    (jk)

Leave a Reply

Berkomentarlah di blog ini dengan cerdas dan sopan :
* Dilarang mencantumkan link aktif, contoh: http://xxx
* Untuk menampilkan emoticon, ketik kodenya, contoh: :D
* Karena banyaknya SPAM, terpaksa kami tampilkan verifikasi kata
Jangan sampai komentar sobat dihapus karena tidak mematuhi aturan!!